Kamis, 27 Juni 2013

Keep Trying

usaha gw untuk merealisasikan ide kedalam bentuk nyata di dalam suatu kehidupan yang real udah gw tapaki satu per satu. namun semua hanya mampir dalam bentuk konsep yang matang tanpa adanya sebuah action yang nyata dari seorang laki-laki kayak gw yang bisanya hanya berbicara, berkonsep, berkoar-koar tanpa adanya sebuah tidakan yang nyata. tindakan seperti ini awalnya menurut gw ini lebih dari kata keren men. namun kesini kesini gw sadar akan kosakata yang terdiri dari enam huruf, yaitu ACTION. seringkali apa yang kita lihat baik, apa yang dipikir kita baik belum tentu menurut orang seperti apa yang kita fikirkan. dan gw lupa akan hal itu. dan gw sadar bahwa apapun yang kita rencanakan, sematang apapun rencana kita, tetap Allah yang menentukan endingnya seperti apa. gw cuma pemeran utama yang sedang bermain di "film" yang Allah buat untuk gw. dan gw harus sadar itu. kemarin-kemarin tanpa sadar gw tidak melibatkan Allah didalam tindakan gw. dan endingnya semua yang gw rencanakan bisa dikatakan gagal to the tal, alias gagal total. namun gw percaya dan itu sedang gw alami sekarang,
 
 kalau kata bung jebraw, "dititik paling rendak kita, Tuhan selalu memberikan kebesaranya"
 
jadi siapapun lw, yang sekarang lagi merintis kesuksesan tahan-tahan untuk buat bibir berkoar tanpa adanya action yang pasti. jangan peduli apa kata orang diluar sana. buktikan apa yang pengen lw lakuin. apapun itu. buktiin kalo lw sebenernya bisa loh. tapi jangan lewat omongan. tapi lewat tindakan.
 
maju=mundur  jalan=berlari itu kita yang nentuin. so agaimana kita mau menempuh jalan dari mana atau lewat mana.
 
nikmatin prosesnya, so semua akan indah pada waktunya kok... keep pray and running.......